Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

Perbandingan Android vs iPhone

Title : Perbandingan Ponsel Android dan iPhone Smartphone yang paling terkenal sekarang yaitu Android dan Iphone. Android merupakan sistem operasi milik google yang open source sehingga banyak smartphone android dari berbagai merek memiliki harga yang beragam. Mulai dari ratusan ribu sampai puluhan juta rupiah. Sedangkan Iphone merupakan operasi sistem milik apple yang dikembangkan secara tertutup sehingga memiliki kesan eksklusif dengan harga yang cukup menguras kantong. Sebelum kamu membeli smartphone berikut adalah perbandingan keduanya. 1. Up To Date Jika kamu ingin memiliki smartphone yang selalu update, maka Iphone adalah jawabannya. Apple memastikan kamu selalu memiliki versi terbaru dan terbaik dari sistem operasi Iphone. Sedangkan pembuat Android sangat lamban dalam mengupdate ponsel mereka ke versi OS Android terbaru, dan terkadang tidak sama sekali. Selain itu  dukungan android terhadap ponsel  lama sangat kecil. Berbeda dengan dukungan Apple untuk ponsel lawas umumnya

4 OS Smartphone Selain Android

Sistem operasi adalah software utama yang melakukan mengatur hardware secara langsung serta mengontrol software-software lain sehingga dapat bekerja dengan baik. Banyak perusahaan ponsel yang membenamkan system operasi dalam produknya baik pada Smartphone maupun handphone. Perkembangan aplikasi atau game selular yang sangat cepat dan pesat menyebabkan perusahaan pembuat mobile Operating System (OS) telah berlomba untuk memasarkan produk-produk mereka dengan menciptakan fungsi-fungsi dan teknologi yang kian hari kian memanjakan pengguna smartphone (ponsel yang ber-OS) untuk memudahkan tugas sehari-hari. Sistem operasi tersebut diantaranya adalah 1. Symbian Sistem Operasi ini didirikan pada tahun 1998. Dulu hanya digunakan oleh Nokia, tetapi sekarang sudah digunakan oleh banyak Vendor Smartphone.  Sistem operasi symbian dikembangkan oleh Symbian Ltd yang dirancang untuk digunakan di peralatan mobile.  Banyak aplikasi yang dapat di gunakan pada system operasi ini. Aplikasi yang di bua

5 Kelebihan Dari Sistem Operasi Linux

Title : 5 Kelebihan Sistem Operasi Linux Sistem operasi adalah software yang berfungsi untuk mengaktifkan dan menjalankan seluruh perangkat yang terpasang pada komputer, baik software maupun hardware agar dapat  berjalan dan saling berkomunikasi. Tanpa adanya sistem operasi, maka komputer tidak dapat difungsikan sama sekali  karena sistem operasi mengatur semua progam yang dijalankan pada komputer. Sistem operasi juga melakukan manajemen file, memori dan percetakan printer. Salah satu sistem operasi yang terkenal masa kini yaitu Linux. Linux adalah varian dari UNIX, yang didistribusikan secara gratis. Siapa yang tidak mengenal Linux? Sebuah sistem operasi yang elegan, gratis dan handal untuk aktifitas networking, internet, multiuser, dan multitasking, bahkan untuk kegiatan sehari hari seperti mengerjakan tugas kuliah, mendengarkan sebuah lagu, menonton film, bermain game, dan surfing internet. Linux merupakan sebuah sistem operasi yang sangat lincah, handal dan dinamis, yang dibuat

Tips Menghemat Baterai Ponsel

Title : Tips Menghemat Baterai Baterai merupakan satu satunya sumber daya dan tenaga untuk mengoperasikan ponsel sehingga keberadaannya sangat mempengaruhi kepraktisan dan efisiensi. Biasanya ukuran baterai akan mempengaruhi daya tahan dari power yang mampu disimpan. Semakin besar baterai yang kamu gunakan, maka semakin lama pula baterai ponsel akan menyimpan power yang dapat digunakan. Karena itu baterai menjadi satu-satunya sumber tenaga yang dapat diandalkan. Walaupun sekarang ada powerbank, namun penggunaan powerbank seringkali juga menjadi penyebab baterai cepat habis dan mengurangi keoptimalan baterai dalam menyimpan daya. Agar baterai yang digunakan dapat lebih hemat, maka kamu dapat menggunakan beberapa tips dan cara menghemat baterai berikut. 1. Kurangi layar cahaya Sebaiknya atur cahaya seminimal mungkin, namun tetap nyaman untuk mata karena akan mempengaruhi pasokan energi baterai sehingga dapat menghemat baterai. Cahaya terang akan menguras daya baterai dan membuat mata

Perkembangan Teknologi Abad Ini

Title : Teknologi Tercanggih Abad Ini  Tahukah kamu bahwa telepon genggam atau ponsel adalah teknologi terbaru dan tercanggih abad ini? Pada tahun 2010 teknologi tersebut di susul dengan perkembangan smartphone seperti Android dan iDevices (iPhone dan iPad). Sekarang milyaran dollar di investasikan untuk menciptakan penemuan teknologi terbaru dan tercanggih lainnya. Berikut 4 Perkembangan Teknologi Terbaru dan Tercanggih Abad Ini. 1. Komputer Yang Dikendalikan Otak Uni eropa telah mengeluarkan milyaran dollar untuk mengembangkan teknologi ini. Teknologi yang dikembangkan Fricke beserta timnya ini dapat memudahkan pekerjaan yang menggunakan komputer dengan memberi PC akses terhadap pikiran dan perasaan pemakainya melalui antarmuka otak-komputer (BCI). Teknologi ini sudah diuji coba di dalam sebuah simulator pesawat tanpa sebuah pengendali apapun.Sang pilot hanya diberikan sebuah topi berteknologi tinggi bernama EEG yang digunakan untuk mengendalikan pesawat BCI tersebut. EEG merupaka

Perusahaan Smartphone Asli indonesia

Title : Perusahaan Smartphone Asli Indonesia Berkembangnya ponsel di masyarakat membuat berbagai perusahaan ponsel berlomba lomba memproduksinya. Selain perusahaan di luar negeri, perusahaan ponsel di Indonesia juga ikut berlomba dalam menciptakan ponsel terbaik untuk konsumen. Banyak perusahaan lama dan perusahaan baru yang mulai merambah dunia produksi ponsel karena konsumen yang sangat banyak. Berikut adalah beberapa perusahaan ponsel versi tekacip.com 1. Evercoss Sebelumnya perusahaan ini bernama Cross Mobile. Evercross merupakan salah satu pabrikan smartphone asal Indonesia yang cukup eksis di Indonesia. Perusahaan dirikan pada tahun 2008 di Jakarta. Sekarang Evercross sudah banyak memproduksi ponsel, tablet dan smartphone berkualitas dengan harga murah. Sayangnya beberapa komponen hardware  masih menggunakan produk Tiongkok dan Jerman. Kapan yah Evercross menggunakan komponen asli buatan Indonesia. Kita nantikan saja. 2. Mito Mobile Kalau bicara soal perusahaan ponsel lokal,

Pesawat Tercepat Di Dunia

Title : Pesawat Tercepat Di Dunia Perkembangan teknologi semakin hari semakin canggih dan pesat. Beberapa abad yang lalu manusia belum mengenal yang namanya pesawat. Tapi sekarang, berbagai alat transfortasi terbang yang canggih berhasil diciptakan seperti pesawat, helikopter, dan roket. Kita tidak pernah tahu teknologi apa lagi yang akan dibuat manusia di masa depan. Mungkin suatu hari nanti manusia akan mampu menciptakan UFO yang dapat menjelajahi semesta dan Mesin Waktu.Salah satu pesawat tercanggih dan tercepat di abad ini yaitu Scramjet. Pesawat penumpang yang cepat ini dapat membawa penumpang dari Banjarmasin ke Jakarta hanya dalam waktu kurang dari setengah jam. Sebagai pembanding, pesawat tempur milik Amerika Serikat FA-22 Raptor memiliki kecepatan 2 kali kecepatan suara.Sedangkan pesawat bermesin Scramjet mampu terbang sampai 10 kali kecepatan suara. 10 kali kecepatan suara itu sama dengan 11.000 km per jam. Dengan kecepatan tersebut, Scramjet dapat melintasi samudera hindia

Kumpulan Fitur Google

Title : Kumpulan Fitur Google Bagi pengguna internet pasti tidak asing lagi dengan Google. Google  adalah salah satu mesin pencari terbesar dan paling banyak digunakan orang untuk mencari informasi. Namun, Google tidak hanya sebagai search engine. Google memiliki berbagai layanan yang dapat kamu gunakan secara gratis. Tapi sebelum menggunakan layanan google di bawah ini ada baiknya kamu membuat akun google terlebih dulu. Beberapa layanan Google selain Mesin Pencari antara lain : 1. Google Maps Google Maps merupakan sebuah peta dunia online. kamu dapat melihat lokasi-lokasi di berbagai negara dengan menggunakan Google Maps ini. 2. Gmail Gmail adalah layanan email atau surat elektronik dengan fitur yang lengkap. Dengan Gmail kamu dapat mengirim pesan dan file kepada orang lain 3. Google Docs Google Docs adalah layanan Google untuk mengelola dan mengedit dokumen microsoft office secara online. Untuk menggunakannya Anda harus memiliki Akun Google. 4. Google Chrome Adalah sebuah ap